Berita Terkini

KPU Kabupaten Lombok Tengah Mengikuti Dialog Publik Dalam Rangka Memperingati Hari Ibu ke-97 Tahun 2025 Dengan : Perempuan Penggerak Perubahan : Perempuan Memimpin, Demokrasi Berkembang

#TemanPemilih

Senin (22/12/2025) KPU Kabupaten Lombok Tengah mengikuti Dialog Publik dalam Rangka Memperingati Hari Ibu ke-97 Tahun 2025 dengan tema “Perempuan Penggerak Perubahan : Perempuan Memimpin, Demokrasi Berkembang”.

Kegiatan yang diselenggrakan oleh KPU RI ini diikuti oleh Ketua dan Anggota KPU Kabupaten Lombok Tengah, Sekretaris, Kasubbag beserta Staf, secara daring melalui zoom meeting bertempat di aula kantor KPU Kabupaten Lombok Tengah.

Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman tentang peran penting perempuan dalam mewujudkan demokrasi serta menyadari bahwa perempuan memiliki peran besar sebagai penggerak perubahan, baik dalam kepemimpinan maupun dalam kehidupan bermasyarakat.

#KPUMelayani
#KPULoteng

Bagikan:

facebook twitter whatapps

Telah dilihat 12 kali